dermaga pulau cilik karimunjawa |
Letak
Pulau ini terletak di bagian timur Kepulauan Karimunjawa. Secara geografis, pulau tak berpenghuni ini terletak pada 110o30'24" - 110o30'31" BT dan 5o49'15" - 5o49'23" LSKeadaan
Pasir Putih dan GosongPulau ini dipenuhi pasir putih dan dilengkapi dengan air laut yang jernih. Penduduk Karimunjawa menyebut daratan pasir tanpa vegetasi dengan istilah gosong atau gosongan. Gosong dapat ditemukan memanjang di bagian belakang pulau. Tak dijumpai tanah sedikitpun pada gosong di Pulau Cilik, hanya ada pasir putih yang lembut.
Dermaga
Dermaga Pulau CilikTerdapat sebuah dermaga kayu di tepian pantai yang dibangun sebagai tempat bagi perahu yang hendak merapat. Perairan di bawah dermaga sangat jernih, sehingga akan tampak jelas ragam spesies ikan yang sedang hilir-mudik saat berjalan melintasi atas dermaga.
Pemandangan Bawah Laut
swim with angelfish |
Info Wisata Karimunjawa
Taman Nasional Karimunjawa
Open Trip Wisata Karimunjawa Periode Oktober-November 2012
Trip Paket Wisata Karimunjawa Periode November - Desember 2012
Karimunjawa |
Alamat:
Jln. Dr. Soetomo No.2
KarimunjawaJepara - Jateng
Kode POS 59455
Email: erwin.armadakarimunjawa@yahoo.com
ERWIN 0812 2918 2306
PIN BB: 22CDC857
Untuk Quick Respon Silahkan langsung Call, SMS Atau BBM :)
{ 0 komentar... read them below or add one }
Posting Komentar